UV

Sterilizer Box

Riset menunjukkan bahwa handphone kita mengandung 25.127 bakteri per square inch, 10x lebih banyak dibandingkan tempat duduk toilet (1.201 bakteri per square inch), sedangkan kita tidak bisa menggunakan sembarang cairan untuk membersihkan handphone, salah-salah malah bisa merusak handphone. Untuk itulah kita memerlukan UV Sterilizer Box (UV Box).
Rp 170.000
5 menit bunuh 99,9% virus dan bakteri
2 fungsi 1 tombol
Safety auto off
Ramah lingkungan tanpa merkuri
Garansi 1 tahun

Sterilkan Handphone dan Barang Personal Anda

Tidak perlu khawatir, handphone anda kotor atau penuh dengan kuman. Dapat beraktivitas dengan maksimal tanpa takut terpapar bakteri atau virus.

Penggunaan yang Mudah

Cukup tekan 1 tombol untuk sterilisasi handphone dan barang personal anda.

Dengan UV Box, bukan hanya handphone yang dapat disterilkan, tetapi mulai dari kacamata, jam tangan, masker, sampai cincin anda dapat disterilkan. Cara penggunaannya juga mudah, cukup masukkan barang-barang tersebut ke dalam UV Box, tekan tombol mulai, maka dalam waktu 5 menit, proses sterilisasi selesai.

99% Efektif Melindungi Keluarga dari Kuman dan Virus

Lindungi keluarga anda dari penyakit yang disebabkan oleh bakteri dan virus. Telah teruji bunuh bakteri seperti Escherichia Coli, Staphylococcus Aureus dan Candida Albicans.

Mesin Sterilisasi Dengan Teknologi UVC

UV BOX FITCARE menggunakan teknologi UVC (Ultraviolet type C), sinar yang sangat kuat dan ampuh untuk membunuh berbagai bakteri dan virus. UVC juga umum digunakan di rumah sakit untuk proses sterilisasi. Semua UV Box FITCARE juga sudah diuji di Guangdong Detection Center of Microbiology (GDCM), lembaga yang sudah berdiri sejak 1999 dan sudah memiliki banyak sertifikasi seperti ISO/IEC 17025:2005, CNAS, ILAC-MRA, dan CMA. Terlampir adalah hasil uji terhadap bakteri.
Oleh karena sinar UVC sangat ampuh membunuh bakteri dan virus, hindari paparan langsung pada kulit atau bagian tubuh lainnya.

Safety Features

Kelebihan dari UV Box ini adalah fungsi auto off, yaitu apabila tutup dibuka ketika proses sterilisasi sedang berjalan, lampu UV akan otomatis mati untuk melindungi mata atau kulit anda dari paparan sinar UV

Ramah Lingkungan

Semua produk UV dari FITCARE menggunakan lampu UV berbentuk LED, bukan berbentuk tabung. Semua UV berbentuk tabung mengandung mercury di dalamnya, sedangkan berbentuk LED tidak mengandung mercury, sehingga semua produk UV Fitcare sudah dipastikan ramah lingkungan

Layaknya Kasih Ibu. Kami Akan Selalu Ada Untuk Anda.

Tidak perlu khawatir merasa ditinggal, kami akan selalu ada untuk anda. Garansi 1 tahun untuk semua produk kami.